Tuesday, February 28, 2012

ETOS KERJA


Beberapa Pengertian tentang Etos kerja
  1. Keyakinan yang berfungsi sebagai panduan tingkah laku bagi seseorang, sekelompok orang atau sebuah institusi.
  2. Etos Kerja merupakan perilaku khas suatu komunitas atau organisasi, mencangkup motivasi yang menggerakkan, karakteristik utama, spirit dasar, pikiran dasar, kode etik, kode moral, kode perilaku,sikap-sikap, aspirasiaspirasi, keyakinan-keyakinan, prinsip-prinsip, standar-standar.
  3. Sehimpunan perilaku positif yang lahir sebagai buah keyakinan fundamental dan komitmen total pada sehimpunan paradigma kerja yang integral.

“ 8 ETOS KERJA menurut JANSEN H SINAMO ”
  1. Kerja adalah Rahmat bekerja tulus penuh syukur.
  2. Kerja adalah Amanah bekerja benar penuh tanggung jawab
  3. Kerja adalah Panggilan bekerja tuntas penuh integritas.
  4. Kerja adalah Aktualisasi bekerja keras penuh semangat.
  5. Kerja adalah Ibadah bekerja serius penuh kecintaan.
  6. Kerja adalah Seni bekerja cerdas penuh kreativitas.
  7. Kerja adalah Kehormatan bekerja tekun penuh keunggulan.
  8. Kerja adalah Pelayanan bekerja paripurna penuh kerendahan hati.

Sifat-sifat yang mencerminkan etos kerja yang baik yaitu :
  • Aktif.
  • Ceria.
  • Dinamis.Disiplin.
  • Efektif.
  • Efisien.
  • Energik.
  • Fokus.
  • Gesit.
  • Ikhlas.
  • Interaktif.
  • Jeli.
  • Jujur.
  • Kerja Keras.
  • Kerja Tim.
  • Konsisten.
  • Kreatif.
  • Lapang Dada.
  • Membagi.
  • Menghargai.
  • Menghibur.
  • Optimis.
  • Peka.
  • Rajin.
  • Ramah.
  • Sabar.
  • Semangat.
  • Tanggung Jawab.
  • Tekun.
  • Teliti.
  • Tepat Waktu.
  • Teratur.
  • Terkendali.
  • Toleran.
  • Total.
  • Ulet.

No comments:

Post a Comment